Sunday, July 29, 2018

FESTIVAL KOPI BOGOR 2018 JILID 2

July 29, 2018 13 Comments
Festival Kopi Bogor Jilid 2 2018 ini diselenggarakan di stadion Pakansari Cibinong Bogor. Dalam rangka memperingati hari jadi Kota Bogor ke-536 dan hari Krida Pertanian ke-46, dan mendukung para petani kopi di Indonesia. Kopi di Indonesia,  ada kopi Gayo dari Aceh, kopi Bogor, kopi Garut,  kopi Lembang Bandung,...

Friday, July 27, 2018

SUPERQURBAN RUMAH ZAKAT

July 27, 2018 22 Comments
Rendang dan Kornet Superqurban. Kemarin tanggal 26 Juli 2018, ikut menghadiri milad rumah zakat yang ke-20.  Rumah zakat sudah menyalurkan amanah Zakat, Infak,  Shadaqah (ZIS)  para donatur kepada penerima layanan manfaat (PLM)  yang terdiri dari berbagai bidang kesehatan, pendidikan dan ekonomi...

Monday, July 23, 2018

TAMPIL GLOWING dan GLAMOUR dengan METALLIC MATTE LIP CREAM

July 23, 2018 24 Comments
Semua wanita pasti ingin kelihatan glowing dan glamour ya. Perawatan setiap hari yang aku lakukan, untuk mempercantik dan merawat keremajaan kulit wajah.  Selalu membersihkan wajah dengan facial foam wardah lalu menggunakan susu pembersih dan toner viva bengkoang setiap hari. Dan pakai masker putih telur dengan...

Tuesday, July 17, 2018

WISATA dan KULINER di AH POONG SENTUL

July 17, 2018 14 Comments
Weekend kemarin, aku dan suamiku wisata kuliner ke Ah Poong Sentul Bogor. Kenapa memilih Ah Poong karena semua kuliner tersedia disini, sekaligus bisa menikmati taman dan sungai sekitarnya bikin segar.  Tiket masuknya hanya 10 ribu rupiah bisa ditukar dengan air mineral atau teh botol. Parkir pun flat hanya 5...

Friday, July 13, 2018

HOTEL HORISON PEKALONGAN JATENG

July 13, 2018 7 Comments
Lebaran telah berlalu, tapi semangat ibadah di bulan Ramadhan dan silaturrahmi harus kita rutinkan setiap hari selama 11 bulan ke depan. Waktu mudik,  dari Jakarta ke Bandung lalu Garut dan Ponorogo juga mampir Semarang. Di jalan dengan menggunakan kendaraan roda empat, melelahkan jika sudah waktu Magrib jelang...

Friday, July 6, 2018

KUNTUM FARMFIELD BOGOR

July 06, 2018 20 Comments
Wah gak terasa sudah weekend lagi ya, jadi teringat Sabtu lalu nih, aku dan suamiku ke Bogor. Tepatnya ke Kuntum Farmfield, yang berlokasi di Jalan Raya Tajur 291 Bogor Jawa Barat. Dari rumahku di Jakarta Timur kesini butuh waktu satu jam,  karena jalan lumayan ramai. Di Kuntum Farmfield kembali ke alam, bebas...

Tuesday, July 3, 2018

BENTO STICK SO GOOD

July 03, 2018 12 Comments
Lebaran dan Ramadhan sudah berlalu, aneka hidangan masakan Lebaran khas pasti tersaji di setiap ruang makan keluarga.  Opor ayam, rendang, sate, ketupat, sambel goreng kentang, atau lontong dan buncis cabe hijau. Masakan Lebaran memang lezat dan banyak kalorinya. Tetapi anak-anak biasanya hanya ngemil satenya...
Page 1 of 8212382Next